Mempelajari tentang pengertian-pengertian dasar ilmu kimia, baik kimia anorganik, kimia organik, maupun kimia fisika yang menjadi landasan untuk mempelajari ilmu kimia lebih lanjut.  Dasar-dasar kimia analisis khususnya analisis kimia kuantitatif konvensional, seperti gravimetri dan volumetri. Serta riset dasar Kimia bahan Alam yang memerlukan analisis statistika.